Babinsa dan Lurah Sekip Hadiri Perayaan Dewi Kwan Inn Lambang Kepercayaan Masyarakat Tiongha Pekanbaru

oleh -9 Dilihat
oleh
Kedatangan Babinsa dan Lurah Sekip serta rombongan disambut baik Ketua pengurus Kelenteng Cetiya Bhakti, Koko Vero dan Ketua Komplek Jondul Jono

PEKANBARU (Saturealita.com)-Kemarin, seluruh warga Tiongha Provinsi Riau merayakan hari perayaan Dewi Kwan Inn sebagai lambang kepercayaannya.

Masyarakat Tiongha bertempat tinggal wilayah hukum Komplek perumahan Jondul Jalan Lokomotif RT 02 RW 04 Kelurahan Sekip Kecamatan Limapuluh Puluh Kota Pekanbaru merayakan diKelenteng Cetiya Bhakti, pada hari Jumat, (3/11/2023) kemarin.

Dalam Kegiatan tersebut, Babinsa Koramil 04/ Limapuluh Kodim 0301/ Pekanbaru Serda Satia Eka Putra bersama Lurah Sekip Edwar Brata Putra S.IP menghadiri undangan acara tersebut.

Kedatangan Babinsa dan Lurah Sekip serta rombongan disambut baik Ketua pengurus Kelenteng Cetiya Bhakti, Koko Vero dan Ketua Komplek Jondul Jono.

hadir dalam kegiatan tersebut, Babinsa Kelurahan Sekip Serda Satia Eka Putra
Lurah Sekip Edwar Brata Putra S.IP
Seklur Sekip Malindo Irjayanto S.IP
Ketua RT. 03 RW 04 Bambang dan Sekretaris LPM Rena. (***)