PEKANBARU (Saturealita.com)-Pada hari Kamis (16/11/2023) sekitar 10:30, Babinsa Kelurahan Bencah Lesung Sertu Ucok Parluhutan Koramil 04/Limapuluh Kodim 0301/Pbr melaksanakan Patroli dan Sosialisasi cegah Karhutla.
Dalam kegiatan rute patroli dan sosialisasi
Jalan Belaras RT.02 RW.05 kelurahan Bencah Lesung kecamatanbTenayan Raya
kota Pekanbaru.
“Kegiatan patroli dan sosialisasi terkait dengan karhutla, harus dilakukan secara intens, agar pencegahan dini terlaksana dengan baik dan terarah,”ungkapnya.
Selanjutnya, dalam kegiatan ini, harapan besar kepada masyarakat untuk bersama saling membantu dan berikan informasi apa bila ada hal yang mencurigakan dalam pembakaran hutan maupun lahan untuk kepentingan pribadi. (***)
Cordinat : 0.544’104’101’532’N
Hotspot : Nihil
Titik Api : Nihil
Titik Asap : Nihil
Pelibatan personel
TNI : 1 Orang
MPA : 1 Orang
Perlengkapan :
SPM : 1





